Sabtu, 03 November 2012

Contoh Jurnal Penyesuaian Perusahaan Manuaktur

PT KRESINA
Neraca Saldo
31 Desember 2005

Nomor Akun
AKUN
NSS



D
K
1101
Kas
449.350.000

1102
Piutang dagang
66.500.000

1103
Sediaan bahan baku
45.000.000

1104
Seiaan bahan pembantu
18.000.000

1105
Sediaan barang dalam proses
-

1106
Sediaan produk jadi
178.200.000

1107
Perlngkapan pabrik
4.400.000

1108
Perlengkapan kantor
5.800.000

1109
Asuransi dibayar dimuka
4.200.000

1201
Aktiva tetap
460.000.000

1202
Akum. Penyusutan aktiva tetap

108.000.000
2101
Hutang dagang

52.500.000
2102
Hutang bank

5.000.000
2103
Hutang deviden

-
2104
Hutang gaji

97.920.000
2105
Hutang bunga

-
2106
Hutang pajak

680.000
2107
Uang muka penjualan

15.000.000
3101
Modal saham

500.000.000
3102
Laba ditahan

50.000.000
4101
Penjualan

1.662.200.000
5101
Haerga pokok penjualan
1.044.000.000

5200
Gaji dan upah
-

5201
B.Gaji bag. Administrasi umum
67.400.000

5202
B.gaji bag.penjualan
81.500.000

5203
Beban perlengkapan
-

5204
Beban asuransi
-

5209
Beban ain-lain
15.500.000

5301
Beban bunga
7.800.000

6101
BDP-BBB
29.500.000

6102
BDP-Biaya tenaga kerja
26.400.000

6103
BDP-biaya overhead pabrik
11.800.000

6104
BOP Dibebankan
-

6106
BOP sesungguhnya
7.400.000



2.522.900.000
2.522.900.000

Informasi untuk penyesuaian akun buku besar PT KRESINA pada tanggal 31 Desember 2005 adalah sebagai berikut :
A.      Bahan pembantu yang dipakai dalam produksi bulan desember seharga Rp 15.000.000
B.      Perlengkapan pabrik yang dipakai dalam produksi bulan Desember seharga Rp 3.000.000
C.      Sisa perlengkapan kantor ditaksir seharga Rp 1.200.000
D.     Asuransi yang menjadi bebn produksi bulan Desember seharga Rp 1.050.000
E.      Penyusutan aktiva tetap bagian produksi dicatat tiap akhir bulan. Penyusutan aktiva tetap yang menjadi beban produksi bulan Desember seharga Rp 3.500.000
F.       Aktiva tetap pada bagian penjualan dan bagian administrasi umum tiap tahun disusutkan sebesar Rp 10.000.000
G.     Bunga pinjaman dari bank yang harus dibayar sebesar Rp 50.000
H.     Selisih BOP sesungguhnya dengan BOP Dibebankan kepda pabrik dibebankan pada akun Harga Pokok Penjualan.
Berdasarkan informasi untuk penyesuaian di atas, jurnal penyesuaian yang harus dibuat pada tanggal 31 Desember 2005 adalah sebagai berikut :
Tanggal
Nomor bukti
AKUN
Nomor Akun
D
K
Des.31

BOP Sesungguhnya
    Sediaan bahan pembantu

15.000.000


15.000.000
Des31

BOP Sesungguhnya
   Perlengkapan pabrik

3.000.000

3.000.000
Des.31

Beban perlengkapan
   Perlengkapan kantor

4.600.000

4.600.000
Des.31

BOP Sesumgguhya
   Asuransi dibayar dimuka

1.050.000

1.050.000
Des.31

BOP Sesungguhnya
   Akum.penyusutan aktiva tetap

3.500.000

3.500.000
Des.31

Beban penyusutan aktiva tetap
   Akum.penyusutan aktiva tetap

10.000.000

10.000.000
Des.31

Beban bunga
  Hutang bunga

50.000

50.000
Des.31

BOP Dibebankan
   BOP Sesungguhnya
   Hrga Pokok Penjualan

31.600.000

29.950.000
1.650.000

1 komentar: